Breaking News

Ibu Mega Dibully KarenaTerbata-bata Ucap Lafadz Allah




Indoheadlinenews.com -Kebebasan bersosial media di Indonesia sepertinya sudah keblabasan. Seperti tak ada aturan dan hukuman yang begitu longgar terhadap pelaku penghinaan dan pencemaran nama baik seseorang di sosial media.

Jika ini terus dibiarkan sangat berbahaya untuk bagi pertumbuhan mental dan karakter generasi muda Indonesia yang merupakan generasi paling banyak menggunakan sosial media seperti facebook, twitter dan lain sebagainya.

Pihak terkait pembuat aturan dan penegak hukum seakan tak berdaya. Berapa banyak kita lihat hinaan,pelecehan,fitnah dan penyebaran berita hoax dan pencemaran nama baik seakan silih berganti mengalir setiap saat di beranda sosial media yang kita miliki.

Menghina Jokowi,Megawati dan tokoh-tokoh lain yang berseberangan sudah menjadi santapan harian yang seakan tak terkendali. Betapa seorang Megawati yang notabene seorang ibu yang sudah tua dibully oleh akun anak SMA bahakan mungkin anak ABG yang tak mengenal beliau.

Belum lagi hal ini diprovokatori oleh media sayap kiri yang memang terindikasi sebagai media yang berseberangan dengan PDIP yang diketuai oleh Megawati Soekarno Putri.

Baru-baru ini sebuah media mengabarkan Megawati melakukan salah ucapan atau terbata dalam mengucapkan Allah Subhana wataala langsung dijadikan berita. Tak ayal banyak komentar dengan nada membully ibu Megawati ini. 

Jika kita baca komentar-komentar yang membully sungguh sangat idak pantas dilakukan. 

Sungguh miris dan seakan tak terpercaya bahwa kebiasan netizen yang menabur kebencian sangat mudah memaki dan melecehkan siapa saja yang berseberangan dengan mereka.
 
Lihatlah komen-komen yang tidak pantas pada berita itu :

AnakAgung Silitmetegil ·
Kelihatan jarang ibadah bangsat Mega ini….tidak mungkinlah lidah selip kalau kita senantiasa berzikir atau rutin laksanakan sholat…..inilah salah satu contoh Islam KTP. Bener2 bangsat loe Meg.
Like · Reply · 1 · 4 hrs

Kadir Gemmy ·
Bagaimanapun juga Mega adl saudara seagama dan seiman,Semoga Allah melimpahkan hidayah kpd Dia.Amin.
Like · Reply · 1 hr
Jhin ·
Kadir Gemmy saudara seagama bukan seiman, kalau memang dia ber’iman kepada allah, kenapa dia tidak pernah ber’hijab,, ber’iman itu yakin, merasakan dan melakukan dengan badan, seperti halnya shalat; percuma dia tau shalat kalau tidak melakukan sedikitpun itu bukan ber’iman tapi ber’agama alias I-KTP… trims…
Like · Reply · 1 · 45 mins
Dimas
Lo aja tidak sekolah bukan begitu caranya bicara, baik tegur baik baik lewat media kah apa bukan menghina ,dan beti pecerahan hati secara dakwah itu baru islam apa kamu islam kok fikiran mu sempit gitu
Like · Reply · 1 min
 
Walaupun ibu Mega salah ucap, apakah pantas kita langsung membully dan menghina beliau? Sebagai bangsa yang beradap dan beretika tentunya hal itu tidak pantas kita lakukan.

Jika hal ini terus saja dibiarkan dan tak ada tindakan yang tegas dan keras terhadap pelaku penghinaan di sosial media,maka hal ini akan terus mereka lakukan dan akan semakin banyak orang yang berbuat karena merasa aman dan tak ada hukumannya.

Sebagaimana sifat manusia yang sangat mudah meniru hal yang buruk ketimbang yang baik. Memang kebebasan berbicaa dan menyampaikan pendapat dilindungi Undang-undang. Tapi jika sudah keterlaluan dan tidak ada tindakan maka hal itu sesungguhnya sudah keblabaasan.

Berharap surat edaran (SE) tentang hatespeech benar-benar bisa ditegakan dan bukan hanya sebagai isapan jempol saja sehingga merongrong kewibawaan pemerintah dan hukum di Indonesia.


baca di sini Di Rakernas I PDIP, Megawati selip lidah saat ucap Allah Subhana Wa Taala


source: kabarkanlah.com

Tidak ada komentar